Soal Matematika Kelas Xi Ipa Statistika Dan Pembahasannya

 Posted admin

Contoh soal pembahasan statistik menentukan modus data tunggal, data tunggal dengan frekuensi dan data berkelompok materi statistika matematika kelas 11 SMA program IPA/IPS. 1 Diberikan data nilai ujian matematika anak kelas XI IPA-1 sebagai berikut: 7, 8, 8, 6, 8, 6, 9, 7, 6, 8, 5, 8 Tentukan modus dari data di atas! Pembahasan Modus diambil dari data yang paling banyak tampil atau muncul. Dari data di atas terlihat modusnya adalah 8. 2 Diberikan data sebagai berikut: 6, 7, 7, 8, 9, 8, 6, 7, 8, 5, 9, 4 Tentukan modus dari data yang disajikan di atas! Pembahasan Terlihat yang paling banyak tampil adalah 7 dan 8, masing-masing sama sebanyak 3 kali muncul. Jadi modusnya adalah 7 dan 8.

Soal Matematika Kelas Xi Ipa Statistika Dan Pembahasannya

3 Perhatikan data berikut: 7, 8, 9, 10, 5, 4, 2, 3, 1 Tentukan modus datanya! Pembahasan Data ini tidak memiliki modus, tidak ada suatu nilai yang muncul lebih sering dari yang lain. 4 Perhatikan tabel distribusi frekuensi data tunggal berikut ini: Nilai frekuensi (f) 5 6 7 8 9 1 5 11 8 4 Tentukan modus!

Buku Matematika Kelas Xi Ipa

Ipa

Contoh soal dan pembahasan tentang statistika SMA, contoh soal dan pembahasan tentang rumus rata-rata, contoh soal dan pembahasan tentang rata-rata data kelompok. Suatu kelas terdiri dari 40 siswa. 25 siswa gemar matematika, 21 siswa gemar IPA, dan 9 siswa. Tpi soal lain udh fix dan sngat. Ini soal kelas berapa. Feb 20, 2015 - Penyelesaian: Eigen22 eigen222 eigen3 eigen33 Lihat Pula: Soal dan Pembahasan Matematika Matriks (1-5). *Semoga Bermanfaat*.